Benda Hidup dan Tak Hidup Disekitarku



Selamat pagi anak-anak semua , semoga kita dilindungin oleh Tuhan Yang Maha Esa . .

Pada pertemua kali ini kita akan membahas tentang "Benda Hidup dan Tak Hidup diSekitarku". Sebelum melanjutkan materi anak-anak hendaknya mengisi absensi terlebih dahulu ya Absensi Peserta Didik, setelah melakukan absensi anak-anak hendaknya tau tujuan dari pembelajaran kali ini yaitu :

1. Melalui pembelajaran ini peserta didik dapat mengetahui macam-macam interaksi dari benda hidup maupun benda tak hidup.
2. Melalui tanya jawab peserta didik dapat menyebutkan jenis-jenis dari benda hidup maupun tak hidup.
3. Melalui penugasan peserta didik dapat lebih mengerti bagaimana benda hidup dan tak hidup.

Setelah anak-anak menonton vidio diatas yang terdapat link, silahkan anak-anak dapat mengerjakan uraian singkat untuk penilaian dan dikumpulkan pada forum google drive yang sudah disiapkan yaa. Forum pengumpulan diskusi

1. Sebutkan apa saja yang tergolong benda hidup dan benda tak hidup ( berikan 3 contoh )
2. Sebutkan macam-macam interaksi pada benda hidup dan tak hidup ( berikan 3 contoh )

Jika anak-anak mengalami kesulitan pada pengerjaan tugas ataupun materi, anak-anak dapat memberikan pertanyaan pada kolom komentar atau dapat menanyakannya pada orang tua ya. Terimakasih kepada anak-anak yang sudah mengerjakannya dengan baik dan benar, semangat terus ya anak-anak hebat.

Terimakasih anak-anak pintar , selamat pagi !

Komentar

Postingan populer dari blog ini